Alokasi Formasi CPNS Pada Lembaga Negara

Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN-RB) telah menyusun jadwal seleksi penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) jalur umum. Menurut jadwal yang dirilis Kementerian PAN-RB itu, pengumuman dan pendaftaran penerimaan CPNS jalur umum pada 2014 akan dilaksanakan pada bulan Agustus 2014 mendatang. Instansi pemerintah adalah sebutan kolektif meliputi satuan kerja/satuan organisasi kementerian/departemen, Lembaga Pemerintah Non Departemen, kesekretariatan lembaga tinggi negara, dan instansi pemerintah lainnya, baik pusat maupun daerah, termasuk Badan Usaha Milik Negara, Badan Hukum Milik Negara, dan Badan Usaha Milik Daerah.

Daftar Alokasi Formasi CPNS Pada Lembaga Negara

Gambar diambil dari : http://www.setkab.go.id/

Daftar Alokasi Formasi CPNS Pada Lembaga Negara – CPNS 2014 untuk Lembaga Negara. Informasi yang akan saya share hari ini adalah informasi mengenai Daftar Lembaga Negara Yang Membuka Lowongan CPNS 2014. Hingga saat ini, prosesi penerimaan CPNS 2014 masih pada tahap pemasukan berkas usulan Formasi CPNS dari semua instansi pemerintah termasuk Lembaga Negara Indonesia.

 

Daftar Alokasi Formasi CPNS 2014 Pada Lembaga Negara :

 

Keterangan : 

=> Mendapatkan alokasi formasi CPNS
=> Tidak mendapatkan alokasi formasi CPNS

 

LEMBAGA NEGARA
Kepolisian Negara RI
Kejaksaan Agung RI
Sekretariat Kabinet

 

SEKRETARIAT LEMBAGA NEGARA
Sekretariat Jendral BPK
Sekretariat Jendral MPR
Sekretariat Jendral DPR
Sekretariat Mahkamah Agung
Sekretariat Jendral DPD-RI
Sekretariat Mahkamah Kostitusi
Sekretariat Komisi Yudisial
Sekretariat Komisi Nasional HAM
Sekretariat KPU
Sekretariat OMBUDSMAN RI

 

Lembaga Negara Indonesia tahun 2014 ini terdiri dari Lembaga tinggi negara, Kementerian Indonesia, Lembaga pemerintah nonkementerian, Lembaga nonstruktural dan Lembaga struktural di bawah kementerian negara.

Bagi anda yang berencana untuk mendaftar pada Formasi CPNS Lembaga Negara tersebut, pastikan anda sudah mempelajari latihan soal sistem CAT CPNS 2014. hal ini karena tes CPNS tahun ini 100% menggunakan sistem CAT. Untuk mengetahui sistem CAT, silahkan bisa mendownload Aplikasi CAT CPNS 2014 pada postingan saya :


Semoga anda dapat berhasil lolos dalam seleksi penerimaan CPNS tahun ini, silahkan ikuti juga mengenai informasi CPNS pada tahun 2018 yang terkait dibawah ini, dan info CPNS update terbaru yang telah kami himpun dari sumber terpercaya seperti Kementerian PAN&RB maupun situs berita resmi lainnya. Kami mohon dengan sangat untuk dapat menyebarkan informasi diatas kepada teman dan kerabat anda dengan cara klik tombol "TWEET" atau "SHARE" pada media sosial dibawah ini karena sedikit bantuan tersebut akan sangat bermanfaat bagi mereka untuk dapat mengetahui perkembangan lebih lanjut mengenai informasi pelaksanaan seleksi CPNS pada tahun 2018 ini.


Info CPNS ASN Terkait

Info CPNS CAT Terkait

Info CPNS Lembaga Negara Terkait

Info CPNS CPNS Terkait

Info CPNS Formasi Terkait

Info CPNS Pendaftaran Terkait

Info CPNS Seleksi Terkait



thumbnail Title : Alokasi Formasi CPNS Pada Lembaga Negara Updated : Jumat, Juli 25, 2014 Posted by : Cpnsinfo Kementerian Summary : Alokasi Formasi CPNS Pada Lembaga Negara CPNS Daerah Provinsi Kementerian Lembaga Negara 2018

Komentar Pengunjung


Belum ada komentar

Comments are closed.

Tentang Situs

Situs cpnskementerian.info merupakan situs informasi resmi yang membahas mengenai informasi seleksi penerimaan rekrutmen Info CPNS Resmi KEMENTERIAN Terbaru Tahun 2018 khususnya mengenai info CPNS Alokasi Formasi CPNS Pada Lembaga Negara di instansi pemerintah pusat maupun daerah dan lembaga negara ataupun informasi yang berkaitan masalah kepegawaian seperti tunjangan maupun birokrasi yang ada di pemerintah, jika info CPNS yang berasal dari situs ini memang bermanfaat bagi anda silahkan untuk meng-copy-paste artikel kami akan tetapi mohon untuk meletakkan link sumbernya yaitu dengan mencatumkan url : http://cpnskementerian.info pada artikel anda.